mentari menari riang dengan indahnya di atas awan,
biru berbinar cerah cahayanya,
kelabu awan menghiasinya,
menjadikan nuansa indah pada panorama,
susunan awan putih memenuhinya,
burung-burung terbang mengitarinya,
tersusun rapi nan indah dikala siang,
sayup-sayup keceriaan si pemandang mata,
tiada rasa halu dan kesedihan diatas sana,
sempat berfikir, "mengapa aku tak pergi ke awan?"
namun........., mungkin ini hanyalah hayalan,
iyaa....... HAYALAN,
pada porsinya, manusia diciptakan untuk menikmati keindahannya dibumi,
bukan diatas awan,
menikmati dan mensyukuri ciptaan NYA dengan bermuajad pada Robb nya dikala malam,
mensyukurinya dan merawatnya,,,
Tidak ada komentar:
Posting Komentar